Jamur Lingzhi

IMG20230211114328.jpg.

Ini adalah jamur Lingzhi yang telah diawetkan dan disimpan di dalam satu museum di kota Langsa, provinsi Aceh.

Dari literatur yang tertulis pada jamur disebutkan bahwa jamur ini tidak bisa dimasak karena keras dan rasanya terasa pahit.

IMG20230211114330.jpg

Jamur ini digunakan sebagai obat tradisional di negara negara Asia seperti negara Cina, Korea, Jepang dan Indonesia.

IMG20230211114325.jpg

Jamur adalah salah satu tumbuhan jenis saprofit yang banyak kita jumpai di lingkungan di Indonesia. Arti tumbuhan Saprofit adalah tumbuhan yang tumbuh dan hidup pada tanaman yang telah mati. Mereka mengambil tanaman yang telah lapuk sebagai media tempat mereka tumbuh.

Tanaman jamur terdiri dari berbagai jenis ada yang beracun dan ada yang bisa dimakan.

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now
Logo
Center