Spirit Kesetiakawanan

image

Bersama siapakah anda sering menghabiskan waktu anda selain bersama keluarga? Jawabannya hampir pasti adalah bersama teman-teman anda. Setiap teman anda memiliki watak yang berbeda-beda, sifat setiap teman anda itu tentu sedikit banyak akan mempengaruhi psikogis anda, karena anda sering bergaul dan berada di sekitar mereka. Maka berhati-hatilah dalam memilih teman karena teman sangat mempengaruhi anda. Contohlah semua sifat baik mereka dan jauhilah segala sifat buruk mereka. Junjunglah rasa persahabatan dan kesetiakawanan kalian! Jadikan kepalan tangan kalian untuk menyatukan semangat kalian dan tetaplah berfikir positif.

H2
H3
H4
3 columns
2 columns
1 column
Join the conversation now
Logo
Center